Ketua DPD PAN Lombok Timur : SK B.1-KWK untuk Pasangan Iron-Edwin Segera Keluar

Selasa, 16 Juli 2024 - 20:33 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua DPD Partai PAN Lombok Timur, Saepuddin Zuhri. (foto:ong)

Ketua DPD Partai PAN Lombok Timur, Saepuddin Zuhri. (foto:ong)

LOMBOKINI.com – Ketua DPD Partai PAN Lombok Timur, Saepuddin Zuhri, mengklaim bahwa pihaknya tengah menunggu SK rekomendasi B.1-KWK untuk diserahkan kepada pasangan H Haerul Warisin dan H Moh Edwin Hadiwijaya sebagai bakal calon Bupati dan Wakil Bupati Lombok Timur.

“Sejauh ini, sudah ada sinyal SK B.1-KWK dari DPP untuk pasangan Iron-Edwin,” kata Saepuddin Zuhri saat ditemui di rumahnya pada Selasa, 16 Juli 2024.

“Kami telah menjalin komunikasi dengan DPP dan memastikan bahwa SK tersebut akan keluar bulan Juli ini,” lanjutnya.

Baca Juga :  Mantan Bupati Lombok Timur Ali BD Tekankan Reformasi Tata Kelola Pemerintahan

Sebelumnya, beberapa bakal calon telah menerima rekomendasi dari PAN. Namun, hanya pasangan Iron-Edwin yang berhasil memenuhi semua persyaratan yang ditetapkan, termasuk dalam mencari pendamping serta dukungan dari partai koalisi.

“Pak H Iron juga merupakan Ketua Gerindra di daerah ini, sehingga memenuhi syarat untuk diusung,” tambah Saepuddin.

Pertimbangan utama DPP PAN dalam mengeluarkan rekomendasi ini didasarkan pada kesiapan dan pengalaman pasangan Iron-Edwin dalam membangun komunikasi serta persiapan untuk Pilkada.

Baca Juga :  Prabowo dan Megawati Bahas Masa Depan Indonesia dalam Pertemuan Empat Mata

Menurut Saepuddin, keputusan tersebut tidak hanya berdasarkan persyaratan formal, tetapi juga kesiapan mereka untuk memimpin Lombok Timur ke arah yang lebih baik. Tidak berpasangan di tengah jalan.

“Mereka (Iron-Edwin) telah lama berkomunikasi dengan berbagai pihak dan siap untuk bertarung,” jelas Saepuddin.

PAN berharap bahwa dengan mengusung Iron-Edwin, mereka dapat memastikan bahwa Lombok Timur dipimpin oleh pemimpin yang siap dan berpengalaman.***

Penulis : Ong

Berita Terkait

Syamsuddin Mundur dari Partai Perindo Lombok Timur
Genealogi Keterjajahan dan Kesengsaraan Sasak
Rahayu Saraswati Kembali Didorong Pimpin TIDAR, Dukungan NTB Menguat
Prabowo dan Megawati Bahas Masa Depan Indonesia dalam Pertemuan Empat Mata
Mantan Bupati Lombok Timur Ali BD Tekankan Reformasi Tata Kelola Pemerintahan
Rachmat Hidayat Pastikan Dwifungsi ABRI Tidak Kembali setelah Revisi UU TNI
DPRD Lotim Soroti Pentingnya Angka Kemiskinan Ekstrem dalam RPJMD 2025-2030
DPRD Lombok Timur Sebut Indikator Inflasi Lotim Tidak Akurat, Ini Penjelasannya

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 21:28 WITA

Dukungan Meluas, Suhaedi Siap Pimpin PWI NTB Periode 2025-2029

Minggu, 13 April 2025 - 14:39 WITA

Genealogi Keterjajahan dan Kesengsaraan Sasak

Jumat, 11 April 2025 - 15:51 WITA

Gubernur NTB Tandatangani Nota Kesepakatan RPJMD 2025-2029, Fokus pada Kemiskinan dan Pariwisata Dunia

Jumat, 11 April 2025 - 15:05 WITA

Rahayu Saraswati Kembali Didorong Pimpin TIDAR, Dukungan NTB Menguat

Rabu, 9 April 2025 - 23:51 WITA

Dukung Wisata Premium, APPR Minta TNGR dan Pemda Lombok Timur Kelola Rinjani Secara Mandiri

Rabu, 9 April 2025 - 23:03 WITA

Sembalun Vs Senaru: SMPS Desak Pemda Keluarkan Regulasi untuk Kelola Mandiri Wisata Rinjani

Rabu, 9 April 2025 - 22:49 WITA

Aliansi Perempuan NTB Tolak Peleburan Dinas P3AP2KB: Kebijakan Gubernur Dinilai Diskriminatif

Rabu, 9 April 2025 - 16:26 WITA

Eksotisme Tanjung Ringgit, Pantai Alami nan Dramatis di Lombok Timur

Berita Terbaru

Syamsuddin Mundur dari Partai Perindo Lombok Timur. (Foto: Lombokini.com).

Politik

Syamsuddin Mundur dari Partai Perindo Lombok Timur

Rabu, 16 Apr 2025 - 19:24 WITA

Suku Sasak 1911 .(Foto: Lombokini.com).

Opini

Genealogi Keterjajahan dan Kesengsaraan Sasak

Minggu, 13 Apr 2025 - 14:39 WITA