Atap Tiga Kelas SDN 6 Batuyang Ambruk karena Konstruksi Rapuh

Kamis, 10 April 2025 - 14:59 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Atap Tiga Kelas SDN 6 Batuyang Ambruk karena Konstruksi Rapuh. (Foto: Lombokini.com).

Atap Tiga Kelas SDN 6 Batuyang Ambruk karena Konstruksi Rapuh. (Foto: Lombokini.com).

LOMBOKINI.com Bangunan SDN 6 Batuyang di Kecamatan Pringgabaya, Kabupaten Lombok Timur, ambruk karena termakan usia. Kerusakan konstruksi sekolah ini terjadi pada Kamis, 10 April 2025.

Kepala SDN 6 Batuyang, Muksin menjelaskan bahwa kayu-kayu rangka atap bangunan sudah rapuh dan tidak kuat lagi menahan plafon serta atap.

Baca Juga :  ADC Berikan Beasiswa Pendidikan untuk Anak SD Kurang Mampu di Lombok Timur

“Syukurnya tidak ada korban saat rangka atap tiga ruang kelas roboh. Para guru sudah mengantisipasi sejak kemarin karena plafon mulai jatuh, sehingga ruangan ini tidak lagi kami gunakan,” ujarnya.

Meski begitu, Muksin menegaskan bahwa proses pembelajaran tidak terganggu. Untuk sementara, kegiatan belajar mengajar dialihkan ke halaman sekolah, berugak, dan rumah warga.

Baca Juga :  Pengamat: Kebijakan Paket Sembako Berhasil Kendalikan Inflasi Lotim

“Kami meminjam rumah warga di depan sekolah, dua kelas belajar di lapangan, dan satu kelas di berugak. Proses pembelajaran tetap berjalan,” pungkasnya.***

Berita Terkait

Warga Binaan Lapas Selong Tewas dengan Luka Sayatan di Sungai Tetebatu
Soal PLT Dirut PDAM, Sekda Lombok Timur Sebut Aturan Usia Hanya untuk Definitif
Polemik PLT Dirut PDAM Lotim: Hafsan Sebut Langgar Aturan Batas Usia
DPC Peradi Selong Gelar PKPA Angkatan VI, Cetak Advokat Kompeten dan Berintegritas
Tingkatkan Akses Pendidikan dan Ekonomi: Lombok Timur Canangkan Sekolah Rakyat dan Koperasi Desa
Dinas Pertanian Lombok Timur Gelar Operasi Pasar Cabai untuk Tekan Inflasi
Driver Grab di NTB Gelar Hearing, Tuntut Penghentian Rekrutmen Driver Baru dan Kenaikan Tarif
Pengamat: Kebijakan Paket Sembako Berhasil Kendalikan Inflasi Lotim

Berita Terkait

Sabtu, 26 April 2025 - 22:38 WITA

ADC Berikan Beasiswa Pendidikan untuk Anak SD Kurang Mampu di Lombok Timur

Sabtu, 26 April 2025 - 19:08 WITA

LAZ Resmi Pimpin DPW PAN NTB 2025-2029, Gantikan Muazzim

Jumat, 25 April 2025 - 19:33 WITA

Polemik PLT Dirut PDAM Lotim: Hafsan Sebut Langgar Aturan Batas Usia

Kamis, 24 April 2025 - 13:36 WITA

Tingkatkan Akses Pendidikan dan Ekonomi: Lombok Timur Canangkan Sekolah Rakyat dan Koperasi Desa

Selasa, 22 April 2025 - 17:08 WITA

Dinas Pertanian Lombok Timur Gelar Operasi Pasar Cabai untuk Tekan Inflasi

Selasa, 22 April 2025 - 16:31 WITA

Driver Grab di NTB Gelar Hearing, Tuntut Penghentian Rekrutmen Driver Baru dan Kenaikan Tarif

Senin, 21 April 2025 - 21:30 WITA

Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat karena Mangkir 100 Hari Kerja

Senin, 21 April 2025 - 19:31 WITA

Mahasiswa Universitas Hamzanwadi Telusuri Keunikan Geologi Goa Bangkang

Berita Terbaru

LAZ Resmi Pimpin DPW PAN NTB 2025-2029, Gantikan Muazzim. (Foto: Lokbokini.com).

Berita

LAZ Resmi Pimpin DPW PAN NTB 2025-2029, Gantikan Muazzim

Sabtu, 26 Apr 2025 - 19:08 WITA