Penghujung 2023, Pemda Lotim Tertantang dengan Pekerjaan Rumah yang Serius

- Penulis Berita

Minggu, 31 Desember 2023 - 22:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Dinas DP3AKB Lotim, H. Ahmat, saat mengisi acara Pojok Jurnalis di Sunrise Land Lombok (SLL),  Labuhan Haji. (Photo:Ong)

Kepala Dinas DP3AKB Lotim, H. Ahmat, saat mengisi acara Pojok Jurnalis di Sunrise Land Lombok (SLL),  Labuhan Haji. (Photo:Ong)

LOMBOKINI.com — Menutup tahun 2023, Pemerintan Daerah Lombok Timur (Pemda Lotim), tertantang dengan pekerjaan rumah yang serius, terutama penurunan stunting yang masih menjadi perhatian utama.

Bonus demografi, jika tidak dikelola dengan cermat, dapat menjadi ancaman serius mengingat masalah stunting dan gizi buruk masih merajalela.

Sebab masalah stunting dan gizi buruk belum sepenuhnya teratasi dengan baik, karena kualitas sumber daya manusianya dan pengetahuan masyarakat.

Selain itu, data yang simpang siur antara Pemerintah Desa, Puskesmas, dan UPTD DP3AKB serta jenis bantuan makanan yang diberikan oleh pemerintah kepada mereka yang dianggap memiliki resiko stunting.

Baca Juga :  Pasangan Iron-Edwin Resmi Daftar ke KPU Lombok Timur, Berikut Program yang Dijanjikan

Hal tersebut terungkap dalam acara Pojok Jurnalis, bertajuk “Peran Jurnalis dalam Kampanye Penurunan Stunting”, yang diselenggarakan oleh Forum Jurnalis Lombok Timur (FJLT) di Sunrise Land Lombok (SLL) Labuhan Haji, pada Minggu (31/12/2023).

Berangkat dari permasalahan tersebut, FJLT dan Kepala Dinas DP3AKB Lotim, berkomitmen akan menggelar road show ke desa-desa yang resiko stunting tinggi.

Kepala Dinas DP3AKB Lotim, H. Ahmat, menyatakan kesiapannya untuk memfasilitasi FJLT, dalam rangka mengkampanyekan stunting. “Kami akan fasilitasi apa saja,”tungkasnya.

Road show perdana di tahun 2024 akan fokus pada desa-desa dengan tingkat pemahaman rendah mengenai stunting. Pemilihan lokasi pertama dipercayakan kepada jurnalis, yang dianggap paham kondisi di lapangan.

Baca Juga :  Lutfhi-Wahid dan Rohmi-Firin Hadiri Haul ke 100 TGH Umar Kelayu, Ribuan Jamaah Tumpah Ruah

“Kawan-kawan jurnalis yang lebih memahami, silahkan ke desa mana saja tempat diselenggarakannya nanti,” kata H. Ahmat.

Road show ini tidak hanya memberikan pemahaman tentang stunting, tetapi juga melibatkan kegiatan bakti sosial untuk ibu hamil dan anak yang berisiko stunting.

Komitmen dan kolaborasi antara media, pemerintah daerah, dan masyarakat menjadi kunci untuk mengatasi tantangan serius ini dan memastikan bonus demografi berkembang menjadi potensi positif bagi Lombok Timur.***

Penulis : Ong

Editor : Redaksi

Berita Terkait

Bacagub Ummi Rohmi Keliling Naik Cidomo Sapa Warga Lombok Timur
Wujudkan Lombok Timur Maju dan Harmonis, Luthfi-Wahid Siapkan Program Rp 1 Miliar 1 Desa
Setelah Resmi Daftar di KPU, Relawan ‘Luthfi Wah’ Konsolidasi Pemenangan Syamsul Luthfi-Abdul Wahid
Pemerintah Daerah Lombok Timur Upayakan Keseimbangan Harga Komoditas Pertanian
NW Usung Calon Sendiri di Pilkada Lombok Timur 2024, Pengamat: Ancaman Politik Bagi Calon Gerindra
Diusung PDIP, PBB dan Partai Buruh, Tanwir-Daeng Paelori Resmi Daftar di Pilkada Lombok Timur 2024
Hari Terakhir, Pasangan SJP-TGF Resmi Mendaftar ke KPU Lombok Timur
Dua Pasangan Bakal Calon Bupati Akan Mendaftar ke KPU Lombok Timur di Hari Terakhir

Berita Terkait

Jumat, 13 September 2024 - 14:30 WIB

Bacagub Ummi Rohmi Keliling Naik Cidomo Sapa Warga Lombok Timur

Rabu, 11 September 2024 - 16:51 WIB

Atlet Dance Sport NTB Raih Medali Emas di PON XXI Aceh-Sumut 2024

Rabu, 11 September 2024 - 16:21 WIB

Hassanudin Raih Penghargaan Apresiasi Tokoh Indonesia 2024 dari Tempo

Kamis, 5 September 2024 - 12:01 WIB

Wujudkan Lombok Timur Maju dan Harmonis, Luthfi-Wahid Siapkan Program Rp 1 Miliar 1 Desa

Rabu, 4 September 2024 - 23:37 WIB

Lawan Petahana Pilkada Loteng 2024, Ruslan-Normal Bentuk Satgas Pengawas ASN

Selasa, 3 September 2024 - 18:38 WIB

UIN Mataram Raih Predikat Akreditasi Unggul dengan Nilai 362 dari BAN-PT

Selasa, 3 September 2024 - 18:30 WIB

Setelah Resmi Daftar di KPU, Relawan ‘Luthfi Wah’ Konsolidasi Pemenangan Syamsul Luthfi-Abdul Wahid

Senin, 2 September 2024 - 17:37 WIB

Usia 22 Tahun, Wahyu Apriawan Riski Anggota DPRD NTB Termuda Periode 2024-2029

Berita Terbaru

Bacagub NTB Ummi Rohmi Naik Cidomo Sapa Warga Lombok Timur. (Foto: Lombokini.com).

Lombok Timur

Bacagub Ummi Rohmi Keliling Naik Cidomo Sapa Warga Lombok Timur

Jumat, 13 Sep 2024 - 14:30 WIB

Kebiasaan Ini dapat Menghalangi Kebahagiaan Seseorang. (Foto: Lombokini.com/Ilustrasi).

Gaya Hidup

Kebiasaan Ini dapat Menghalangi Kebahagiaan Seseorang

Rabu, 11 Sep 2024 - 15:23 WIB

Rumah Minimalis Modern yang Paling Populer Dicari Banyak Orang. (Foto: Karawang Digital).

Gaya Hidup

Tips Merancang Rumah Minimalis Modern Dicari Banyak Orang

Selasa, 10 Sep 2024 - 23:45 WIB