Paket Warisin-Edwin Optomis Dapat Rekom Lima Parpol di Pilkada Lombok Timur 2024

- Penulis Berita

Jumat, 3 Mei 2024 - 13:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

H. Haerul Warisin bersama H. M Edwin Edwinhasijaya, bakal calon Bupati dan Wakil Bipati pada Pilkada Lombok Timur 2024, usai mendaftar di DPD Golkar Lombok Timur. (Foto : Lombokini.com/Ong)

H. Haerul Warisin bersama H. M Edwin Edwinhasijaya, bakal calon Bupati dan Wakil Bipati pada Pilkada Lombok Timur 2024, usai mendaftar di DPD Golkar Lombok Timur. (Foto : Lombokini.com/Ong)

LOMBOKINI.com Pasangan bakal calon Bupati dan Wakil Bupati, H Haerul Warisin dan HM Edwin Hadiwijaya mendaftar disejumlah Partai politik (Parpol) menjelang Pilkada Lombok Timur 2024.

Pada Jumat, (3/5/2024) pasangan Warisin-Edwin, mendaftarkan diri di lima Parpol sehari sekaligus. Diantaranya, PDI Perjuangan, PPP, Golkar, PKB dan PAN.

Kedua figur ini bersama-sama mendaftarkan diri sebagai bakal calon Bupati dan Wakil Bupati pada Pilkada Lombok Timur 2024. Diketahui, kali pertama pasangan membawa wakilnya selama proses pendaftaran berlangsung.

Baca Juga :  Tindakan Intimidasi Wartawan Oleh Petugas MBG di Lombok Timur Dikecam APMLT

“Hari ini lima partai, tiga sudah selesai, yang dua habis Jumatan,” ujar Haerul Warisin kepada media ini, di Kantor DPD Golkar Lombok Timur.

Dia optimis, kedatangannya bersama Edwin sebagai calon wakilnya mendapatkan rekomendasi dukungan dari ke lima Parpol tersebut.

“Ikhtiar itu ada keyakinan. Kita ikhtiar dapat rekomendasi dari lima partai,” harap Ketua Gerindra Lombok Timur itu.

Paket Warisin-Edwin ini telah berjalan tiga tahun sebelum Pemilu 2024, dan telah terbentuk tim-tim pemenangan yang solid. Bila dibandingkan figur-figur lain, sampai saat ini belum menentukan pasangan.

Baca Juga :  Sarjana Keperawatan Ditunjuk Jadi Plt Dirut PDAM Lombok Timur Dipertanyakan

Tidak dipungkiri juga, survei saat ini elektabilitas pasangan Warisin-Edwin masih tertinggi. Disebut Haerul Warisin, tim solid yang dibentuknya terus berjuang di bawah, menyapa masyarakat.

Untuk mempertahankan tim yang solid selama ini, Haerul Warisin mengaku intens komunikasi tidak untuk menyakiti atau dikecewakan.

“Kita selalu hormat dengan masyarakat, kita bela masyarakat. Cara cara itu kita akan lakukan. Termasuk dengan tim-tim kami tetap solid berjuang ke bawah,” imbuhnya.***

Penulis : Ong

Berita Terkait

HPM KJK Bersinergi Dengan KEMENAG Lotim Dalam Upaya Pencegahan Kekerasan Seksual di Pondok Pesantren
Tindakan Intimidasi Wartawan Oleh Petugas MBG di Lombok Timur Dikecam APMLT
Jalan Rusak Parah, Warga Desa Wakan Jerowaru Protes Pemerintah dengan Aksi Tanam Padi dan Pisang
SPAM Pantai Selatan Lombok Timur Siap Beroperasi Akhir Januari 2025
Ratusan Honorer Satpol PP Lombok Timur Datangi Kantor DPRD Minta Diangkat Jadi PPPK
Pelanggan Keluhkan Layanan PDAM, Biaya Pasang Meter Bekas Rp 3-7 Juta
Sarjana Keperawatan Ditunjuk Jadi Plt Dirut PDAM Lombok Timur Dipertanyakan
Kapolda NTB Kunjungan Kerja di Lombok Timur, Bakti Sosial dan Peresmian Primkoppol

Berita Terkait

Kamis, 16 Januari 2025 - 16:44 WIB

HPM KJK Bersinergi Dengan KEMENAG Lotim Dalam Upaya Pencegahan Kekerasan Seksual di Pondok Pesantren

Rabu, 15 Januari 2025 - 19:16 WIB

Tindakan Intimidasi Wartawan Oleh Petugas MBG di Lombok Timur Dikecam APMLT

Rabu, 15 Januari 2025 - 13:22 WIB

Polda NTB Sosialisasi Rekrutmen SIPSS Tahun 2025 di UIN Mataram

Selasa, 14 Januari 2025 - 21:15 WIB

Kanwil Kemenkum NTB Dorong Jajaran Optimalkan Program dan Anggaran 2025

Senin, 13 Januari 2025 - 23:55 WIB

Gubernur Terpilih dan Kapolda NTB Bertemu Membahas Strategi Penguatan Keamanan Wilayah

Minggu, 12 Januari 2025 - 22:47 WIB

Jalan Rusak Parah, Warga Desa Wakan Jerowaru Protes Pemerintah dengan Aksi Tanam Padi dan Pisang

Minggu, 12 Januari 2025 - 22:30 WIB

SPAM Pantai Selatan Lombok Timur Siap Beroperasi Akhir Januari 2025

Rabu, 8 Januari 2025 - 23:06 WIB

Pemprov NTB Komitmen Selesaikan Pengangkatan Ribuan Tenaga Kontrak Jadi PPPK

Berita Terbaru