Orok Bayi Ditemukan di Tempat Pembuangan Sampah Pantai Suryawangi

- Penulis Berita

Senin, 8 Januari 2024 - 12:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bayi mugil yang ditemukan oleh Witria (20) di tempat pembuangan sampah Pantai Suryawangi, Labuhan Haji. ( Photo:Istimewa)

Bayi mugil yang ditemukan oleh Witria (20) di tempat pembuangan sampah Pantai Suryawangi, Labuhan Haji. ( Photo:Istimewa)

LOMBOKINI.com –Warga Lombok Timur digegerkan dengan penemuan bayi mungil berjenis kelamin perempuan. Bayi tersebut masih hidup, ditemukan di jalan Pantai Suryawangi Kecamatan Labuhan Haji, dengan kondisi tali pusar masih menempel di perutnya.

Bayi mungil ini pertama kali ditemukan oleh Witria (20), warga Dusun Embung, Desa Masbagik Selatan, Kecamatan Masbagik, saat kembali ke tempat duduknya di Pantai Suryawangi usai membeli air minum, pada Minggu, 7 September 2023.

Baca Juga :  Dinas Peternakan Lombok Timur Verifikasi Kelompok Ternak yang Mendapat Bantuan Pokir Dewan

Kasi Humas Polres Lotim, Iptu Nikolas Osman, mengatakan, penemuan bayi itu sebelumnya dilihat saksi dengan mendengarkan suara tangisan bayi di sekitar lokasi kejadian. Setelah turun dari motornya, saksi melihat sebelah kiri di tempat pembungan sampah.

Kemudian saksi melihat ada kantong plastik warna hitam putih, terdapat pula bayi mungil dalam kondisi tali pusar diatas perut dan tanpa dibungkus sarung.

“Setelah itu, saksi memanggil kawannya Linda. Bersama-sama melihat bayi mungil tersebut,” tutur Osman,kepada media ini, Senin, 8 Januari 2023.

Baca Juga :  Kepala Dinas PMD Lotim Tegaskan Pilkades Serentak Dilaksanakan Tahun Depan

Lebih lanjut, saksi membawa bayi mungil ini kerumahnya. Sesampainya dirumah, bayi tersebut dibawa ke Polindes Bengkaung Kecamatan Masbagik. Setelah di periksa oleh Bidan Polindes, dirujuklah ke Puskesmas Lendang Nangka.

“Namun, kondisi Bayi ini sesak nafas, dirujuk kembali ke RSUD R Soedjono Selong, untuk diberikan penanganan intensif,”ujarnya. (Lk)

Penulis : Ong

Editor : Redaksi

Berita Terkait

Dikbud Lombok Timur Larang Acara Perpisahan, Bagi Melanggar Tanggung Akibatnya
Syamsul Luthfi Optimis Mendapat Rekom Golkar
Bapenda Lombok Timur Pertegas Pajak MBLB Dibebankan ke Pemilik Galian C
Dinas Peternakan Lombok Timur Verifikasi Kelompok Ternak yang Mendapat Bantuan Pokir Dewan
Dua Kader Golkar Bersaing Rebut Rekom DPP untuk Maju Pilkada Lombok Timr 2024
PC Pemuda NWDI Masbagik Dukung Syamsul Luthfi Sebagai Calon Bupati Lombok Timur 2024
Mempererat Silaturahmi dan Membangun Masa Depan yang Cerah
Paket Warisin-Edwin Optomis Dapat Rekom Lima Parpol di Pilkada Lombok Timur 2024

Berita Terkait

Selasa, 7 Mei 2024 - 11:39 WIB

Dikbud Lombok Timur Larang Acara Perpisahan, Bagi Melanggar Tanggung Akibatnya

Selasa, 7 Mei 2024 - 07:36 WIB

Syamsul Luthfi Optimis Mendapat Rekom Golkar

Senin, 6 Mei 2024 - 22:13 WIB

Bapenda Lombok Timur Pertegas Pajak MBLB Dibebankan ke Pemilik Galian C

Senin, 6 Mei 2024 - 17:05 WIB

Dinas Peternakan Lombok Timur Verifikasi Kelompok Ternak yang Mendapat Bantuan Pokir Dewan

Sabtu, 4 Mei 2024 - 22:21 WIB

Dua Kader Golkar Bersaing Rebut Rekom DPP untuk Maju Pilkada Lombok Timr 2024

Sabtu, 4 Mei 2024 - 07:42 WIB

Mempererat Silaturahmi dan Membangun Masa Depan yang Cerah

Jumat, 3 Mei 2024 - 13:52 WIB

Paket Warisin-Edwin Optomis Dapat Rekom Lima Parpol di Pilkada Lombok Timur 2024

Jumat, 3 Mei 2024 - 11:13 WIB

KPU Lombok Timur Tetapkan 50 Anggota DPRD Terpilih dalam Pemilu 2024, Berikut Daftar Namanya

Berita Terbaru

HM. Syamsul Luthfi  resmi mendaftarkan diri sebagai bakal calon bupati Lombok Timur 2024 melalui DPD II Partai Golkar. (foto/www.lombokini.com)

Lombok Timur

Syamsul Luthfi Optimis Mendapat Rekom Golkar

Selasa, 7 Mei 2024 - 07:36 WIB